Mobile Game sebagai Media Kebersihan dan Pencegahan terhadap Virus
Sudah lebih dari 10 bulan lamanya wabah pandemi covid 19 belum juga selesai, banyak penanganan yang telah diupayakan untuk dapat membuat virus ini dapat teratasi salah satunya dengan pembuatan sebuah anti virus yang dapat mencegah penyebaran dan memberikan imun kepada tubuh kita agar terhindar dari virus ini. Namun sampai saat ini upaya yang dapat kita lakukan dari pencegahan virus ini adalah dengan menjaga kebersihan diri sendiri. Upaya seperti mencuci tangan, memakai masker, dan juga menjaga kebersihan pribadi sangat diperlukan saat ini. Namun masyarakat masih tidak memperdulikan hal kecil seperti berikut ini, dan membuat pencegahan dari virus ini menjadi sangat sulit, meskipun upaya pencegahan seperti lockdown sudah ditetapkan namun masih tetap bertambah dari penyebaran covid ini. Salah satu upaya yaitu dari diri kita sendiri. Dengan sebuah sistem gamifikasi yang dapat dijadikan pedoman dalam pencegahan penyebaran dari virus ini, serta tingkat kebutuhan masyarakat terhadap gawai yang membuat masyarakat lebih dekat dengan mobile phone, kita dapat membuat sebuah game yang dapat mempraktikkan sistem pencegahan dari penyebaran covid 19 ini dengan hal-hal yang telah disebutkan diatas. Mobile apps; game mobile; covid 19 Beberapa pencegahan yang dapat kita lakukan dalam media game yaitu dengan membuat game seperti pemetaan denah peta dari suatu daerah yang dapat kita kenali sebagai sebuah daerah yang terjangkit virus maupun tidak, seperti pada game pokemon GO dimana setiap player akan mengirimkan data berupa direct akses dari GPS mereka agar dapat...
Read More
Recent Comments