Assalamualaikum Wr.Wb. Halo sobat redaksiana bertemu lagi bersama saya Galih Adji Saputra dari kelas 1 D3 Elektronika B di pelajaran pemrograman lanjutan. Kali ini saya akan membahas dan sekaligus mempraktikan cara membuat list versi HTML.

List merupakan suatu fungsi dalam HTML yang digunakan untuk menampilkan daftaran yang berurutan ke bawah. Untuk menampilkan list dalam HTML bisa menggunakan tag <li>…</li> dengan memasukkan atribut <ol>…</ol> untuk menampilkan daftar list dalam bentuk huruf maupun angka.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest