Percobaan 5

STATEMENT PERULANGAN (LOOPING)

Assalamualaikum Wr. Wb

Hai guys perkenalkan saya Ahmada Haiz Zakiyil Ilahi dari PENS 2019 jurusan D4 Teknik Elektronika (1110191054)

Pada percobaan sebelumnya kita telah membahas mengenai statement pengambilan keputusan menggunakan if-else. Nah sedangkan pada percobaan kali ini nggak kalah menarik, dan tentunya akan lebih berbobot *ops maksudnya lebih dibutuhkan berpikir kritis untuk membuat program yaitu dengan memanfaat penggunaan for-while-do while yang merupakan statement pengulangan proses.

Pada umumnya setiap looping atau perulangan memiliki fungsi yaitu untuk mengeksekusi statement yang ada didalam blok loop secara berulang-ulang. Statement/pernyataan adalah merupakan intruksi atau perintah atau pernyataan yang akan dijalankan selama proses perulangan berjalan.

Seperti biasanya setelah ini kita akan masuk ke contoh pembahasaan berikut ini kuy!!

Tugas 5.5.1

Membuat program untuk mencetak matriks identitas.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

#include <stdio.h>
main()
{
int m, n, x=5;

printf(“Berikut bentuk matriks identitas berordo 5 x 5 :\n\n”);

for(m=1; m<=x; m++){
for(n=1; n<=x; n++){

if( m==n ){
printf(“%3d”, 1); }
else
printf(“%3d”, 0);
}

printf(“\n”);
}

getch();
}

Tugas 5.5.2

Membuat program untuk menampilkan table perkalian.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

#include <stdio.h>
main()
{
int a, b=1, i, j, n;

printf(“Masukkan ordo : “);
scanf(“%d”, &n);

printf (” X”);
for (a = 1; a <= n; a++) {printf (“%5d”, a);}

printf(“\n”);

for(i = 1; i <= n; i++) {

printf(“%2d”, i);

for(j = 1; j<=n; j++) {
printf(“%5d”, i*j);
}
printf(“\n”);
}

}

Tugas 5.5.3

Membuat program untuk membalikkan tampilan angka.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

#include <stdio.h>
main()
{
int angka,bilangan;
printf(“Masukkan bilangan bulat yang akan dibalik : “);
scanf(“%d”,&angka);

printf(“Hasil setelah dibalik : “);

while(angka>0){
printf(“%d”, angka%10);
angka=angka/10;

}
printf(“\n”);
}

Tugas 5.5.4

Membuat table konversi suhu derajat celcius ke derajat fahrenheit, reamur, dan kelvin.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

#include <stdio.h>
int a, c, f, r, k, n=11;
main()
{
printf(“No.\tCelcius\t\tFahrenheit\tReamur\t\tKelvin\n”);
for(a=1 ; a<=n; a++){
printf(“%d\t”, a);
printf(“%d\t\t”, c);

f = (1.8)*c + 32;
r = (0.8)*c;
k = c + 273;

c = c + 10;

printf(“%d\t\t”, f);
printf(“%d\t\t”, r);
printf(“%d\t\t”, k);
printf(“\n”);
}
}

Tugas 5.5.5

Membuat program untuk menghitung nilai rata-rata dari beberapa nilai.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

#include<stdio.h>
main()
{
int data, angka;
float jumlah, hasil1, hasil2;

printf(“Masukkan banyaknya data = “); scanf(“%f”, &jumlah);

for(data=1; data<=jumlah; data++){
printf(“\nMasukkan data nilai ke-%d = “, data);
scanf(“%d”, &angka);

printf(“\n”);
hasil1 += angka;
hasil2 = hasil1/jumlah;
}
printf(“\nJumlah seluruh nilai adalah %f”, hasil1 );
printf(“\n\nNilai rata-ratanya adalah = %f”, hasil2);
}

Tugas 5.5.6

Membuat program untuk menghitung jumlah angka suatu bilangan.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

#include <stdio.h>
main()
{
int input, jumlah, akhir, input2=0;
char pil = ‘Y’;

do{
jumlah=0;
printf(“Masukan bilangan : “); scanf(“%d”, &input);
fflush(stdin);

while(input!=0){
akhir=input %10;
input2 = input2*10 + akhir;
input /= 10;
}
while(input2!=0){
akhir=input2 %10;
printf(“%d”, akhir);
jumlah += akhir;

input2 /= 10;

if(input2!=0) printf(“+”);
}
printf(“=%d”, jumlah);
printf(“\nCoba lagi? (y/t) :”);
fflush(stdin);
pil=getchar();
}
while(pil == ‘y’ || pil == ‘Y’);

return 0;
}

Tugas 5.5.7

Membuat program untuk mengoprasikan suatu bilangan bulat faktorial.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

#include <stdio.h>
main()
{
int input, a, hasil=1;

printf(“Masukkan bilangan :”);
scanf(” %d”, &input);

printf(“\n%d!=”, input);

for(a=1;a<=input;a++){
printf(“%d “,a);

if(a<input)
printf(“x “);
hasil *= a;
}
printf(“=%d”, hasil);

return 0;

}

Tugas 5.5.8

Membuat program untuk menentukan nilai minimal, maksimal, dan rata-rata.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

#include <stdio.h>
main()
{
int data, a, nilai, max, min, jumlah=0;

printf(“Masukkan jumlah data siswa :”);
scanf(“%d”, &data);

for(a=1;a<=data;a++){
printf(“Nilai ke-%d = “, a);
fflush(stdin);
scanf(“%d”, &nilai);
jumlah += nilai;

if(a==1){
min = nilai;
max = nilai;
}
if(nilai>max){max = nilai;}
else {min=nilai;}

}
printf(“Nilai Minimal = %d\n”,min);
printf(“Nilai Maksimal = %d\n”, max);
printf(“Nilai Rata-Rata = %.2f\n”, (float)jumlah);

return 0;
}

KESIMPULAN

Didalam looping, ada 3 bagian yang mutlak harus ada agar terjadi perulangan yang diinginkan yang berlaku pada 3 perulangan yang sering digunakan yaitu For, Do While, While yaitu ;
  • Inisialisasi : adalah untuk menyatakan keadaan awal dari variable control pada perulangan .
  • Kondisi (Ekspresi Perbandingan) : adalah merupakan ekspresi yang berguna untuk mengakhiri perulangan.
  • Iterasi : adalah bagian untuk mengatur/perubahan nilai dari variable control, iteriasi bisa berupa increment ( nilai dari inisialisai bertambah/menaik) atau Decrement (nilai dari inisialisasi berkurang/menurun).

Dari pembahasan diatas apabila masih ada unek-unek atau belum paham dibaca lagi dan terus berusaha hehe kalau masih belum paham juga bisa ditanyakan dikolom komentar.

Sekian terima kasih

Wassalamualaikum Wr.Wb.