By: Mohammad Alfandi

 

Assalamualaikum Wr.Wb,

Di semester ini kelas kami di berikan sebuah tugas kelompok yaitu membuat radio pemancar 5 watt dengan input dari jack hp yang bersumber daya 12 volt. Untuk membuat radio pemancar ini sedikit mahal tetapi untungnya harga totalnya dibagi oleh jumlah anggota kelompok yang pada saat itu berjumlah 6 orang, jadi lebih murah ehehhehe…… 🙂
Okelah kita langsung saja memulai tutorialnya.

  1. pertama kita membutuhkan peralatan seperti, gunting , gunting kuku, solder, kawat timah, penyedot timah, kadus / karton lem G, spidol/ warna (untuk menghias tempat radionya).
  2. beli PCB radio pemancar FM 5 watt Type S083 dan beserta komponentnya (Jumlah sesuai petunjuk yang ada di PCB)  di toko elektronik. saat itu kami membeli di pasar genteng surabaya . kalian akan diberikan PCB, petunjuk rangkaiannya dan juga komponent yang kalian beli.  seprti gambar berikut

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest
  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

3. Di dalamkomponent yang kalianbeli  menurut saya ada 3 jenisyaitu

Transistor yang terdapat pada rangkaian ada  3 jenis yaitu :

(Dipasang menurut B-E-C nya yang tertera pada papan PCB)

(SC2053)                               (SC2026)                           (SC710)

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest
  
  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest
 
  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Kapasitor dengan bentuk umum yang seperti ini :

(dipasang menyamakan lokasi yang tertera pada petunjuk rangkaian dengan angka yang tertera pada kapasitor)

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Resistor / hambatan dengan bentuk seperti ada gelang gelang yang berwarna warni yang menunjukan besarnya hambatan di setiap unitnya. bentuk umumnya seperti ini:

(dipasang menurut besarnya resistor dengan pembacaan pada gelang yang tertera dengan angka di petunjuk rangkaian)

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

ada komponent lain  seperti Baterai yang sudah ditempatkan di tempatnya yang total tegangannya 12 volt yang kemudian di pasang di lubang 12V, Antena (kamu bisa menggunakan kawat kecil  yang dipasang di lubang ANT.

dan ada komponent lainnya yaitu:

Induktor 3 lilit 6mm (beli yang 3 lilit, saya pakai gambar itu karena tidak ada gambar ilustrasi lain yang sama) pasang kaki  kakinya pada lubang yang terdapat pada PCB berdasarkan petunjuk rangkaian

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

juga ada Koker kecil Ferrit 5mm. kawat ini memiliki 5 kaki, 2 dan 3 sebainya kalian meminta tolong kepada penjualnya memotongkan kaki tengah yang ada di barisan 3 kaki atau kalau tidak memotong sendiri menggunakan gunting kuku yang telah dipersapkan.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

KABEL JACK

ada yang mono dan ada yang stereo.

untuk jack jenis Stereo ujung lain yang berlawanan dengan jack lubang HP di gunting dan dimodifikasi sedikit  . tembaga yang ada di dalam di satukan dengan tembaga yang lain/dililit bersamaan kemudian dimasukan ke lubang In (+) sedangkan serabut di sekitarnya di lilit juga dengan serabut yang satunya kemudian dimasukan ke In (GRD).

untuk yang Mono prinsipnya sama kawat tembaga dimasukan ke Input positif. sedangkan serabut di sekelilingnya  dimasukan ke input GRD/-.

 

4. setelah semua komponent terpasang pada tempatnya dan telah di solder  jadilah rngkaiannya. Kemudian membuat tempat untuk rangkaian ini dengan model yang telah kita inginkan . seerti yang tlah kelompok saya buat yakni bentuk muka deadpool. Usahakan membuat tempat yang bisa dibuka tutup agar  jikalau kita selanjutnya mengatur ke frekuensi lain lebih mudah untuk membukanya.

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

5. setelah tempat telah selesai dibuat. kemudian masukan rangkaian dengan posisi jack dan antena tembus keluar.

Sekian dan terimakasih Wassalamualaikum Wr.Wb