Memahami “Pointer” dalam bahasa C
Hai sobat Redaksiana bertemu dengan saya Fuadlutfi.hari ini kita akan membahas tentang pointer apa itu pointer dan kegunaannya di dalam sebuah pemrogaman, untuk itu kita akan memulai materinya dengan pembahasan yang sedikit saya mengerti. POINTER Apa itu Pointer dalam Bahasa C. Pointer (dalam pemrograman C) adalah suatu variable yang berisikan suatu alamat lokasi tertentu. Yang disimpan oleh variabel yang didefinisikan sebagai pointer adalah ‘alamat’ variabel tersebut. Seperti yang kita ketahui, variabel pointer berfungsi sebagai penunjuk alamat lokasi variabel lain, dan mengganti nilai variable lyang ditunjuk tersebut Pada operasi pointer, kita menggunakan 2 buah operator dalam bahasa C yaitu “*” dan “&”. Dalam pembuatan program menggunakan pointer, tanda asterisk “*” digunakan untuk menentukan variable yang menjadi suatu pointer. Pada deklarasi, penulisan awal deklarasi dapat dibuat sebagai berikut : Tipe_data *nama_variabel_komputer Seperti contoh, kita membuat deklarasi int *b, berarti sebuah pointer hanya dapat menunjuk sebuah variable dengan tipe data integer Untuk mendapatkan alamat dari suatu variabel, maka kita perlu menggunakan operator “&” di depan variable tersebut. Adapun contoh dalam penggunaannya : printf(“Alamat dari variabel a = %d”, &a); Maka pada saat program dijalankan, akan muncul alamat dari variabel a tersebut Untuk mendapatkan nilai dari suatu variable, maka pertintah yang digunakan cukup hanya dengan memanggil variabel nya saja. Adapun contoh penggunaannya : Printf(“Isi dari variabel a = %d”, a); Maka pada saat program dijalankan, akan muncul nilai dari variabel a tersebut Untuk...
Read More
Recent Comments