Select Page

Author: Muhammad Khoirul Fuad Al Lutfy

Mudahkan belajar menghitung data berulang dengan bahasa C dalam “STATEMENT PERULANGAN (LOOPING)”

Salam redaksiana, bertemu dengan saya fuadlutfi, hari ini yang akan membahas tentang, Statement Perulangan. Perulangan For, While dan Do-While Pada Bahasa C – Perulangan atau biasa disebut juga looping sangat sering digunakan dalam bahasa program, dengan adanya ini ketika kita ingin membuat banyak kondisi maka gunakanlah perulangan agar kode menjadi lebih praktis dan mudah. Terdapat tiga perulangan yaitu perulangan For, perulangan While, dan perulangan Do-While. Dalam perulangan terdapat tiga hal yang diperlukan yaitu : 1. Kondisi Awal atau bisa disebut juga sebagai inisialisasi. 2. Syarat Kondisi, yang diperlukan agar suatu perulangan berhenti. 3. Iterasi, suatu syarat bagaimana suatu kondisi berjalan yaitu bertambah atau berkurang. (onestringlab.com/pengulangan-pada-bahasa-c/) 1. Perulangan For Perulangan for adalah perulangan yang simple dan banyak digunakan karena strukturnya yang mudah dipahami, berikut adalah cara untuk mendeklarasikan perulangan For : for(kondisi awal; syarat kondisi; iterasi) { pernyataan atau statement; } Berikut adalah contoh program penjumlahan menggunakan perulangan For : #include <stdio.h> int main() { int jumlah=0, N, i; for(i=0; i<5; i++) { printf(“Masukkan Bilangan : “); scanf(“%d”, &N); jumlah = jumlah+N; printf(“Jumlahnya adalah : %d\n”, jumlah); } return 0; } 2. Perulangan While Dalam perulangan while, pada prosesnya harus membuat variabel dengan nilai sebagai kondisi awal, lalu memerlukan syarat kondisi terlebih dahulu untuk melakukan looping dan diakhir kondisi diberikan iterasi. kondisi awal while(syarat kondisi) { statement; iterasi; } Berikut adalah contoh program penjumlahan menggunakan perulangan While : #include <stdio.h> int main()...

Read More

IF kamu ikut DEMO, Aspirasi tercapai ,ELSE kamu kepanasan, Spesial Bahasa C

Halo sobat Redaksiana, bertemu dengan saya disini, Fuadlutfi, seorang penulis amatiran yang menerima apa adanya hidup ini (walaupun ngeselin). dalam artikel kali ini saya akan mebahas tentang operasi IF-ELSE dalam bahasa #C Sesi bahasan ini dibuka dengan bentuk percabangan yang paling sederhana, yakni kondisi IF. >Pengertian Kondisi IF bahasa C Apa itu if-else? Statement if-else digunakan untuk menentukan pilihan dari suatu masalah yang ada. Prinsip kerja dari statement if-else yakni dengan membandingkan operator relational dengan operator logika. Selain statement if-else juga terdapat statement else-if dimana statement ini merupakan bentuk lain dari statement if-else yang digunakan untuk menentukan satu kondisi benar dari beberapa kondisi yang ada. Selain itu juga terdapat statement switch-case yang juga merupakan pengembangan dari statement if-else dimana digunakan sebagai alternatif pengganti dari statement else-if. Statement ini digunakan untuk mendaftar kondisi secara vertikal dalam satu kolom sehingga dapat memudahkan dalam hal evaluasi program. Dalam pembuatan program, ada saatnya kita butuh suatu percabangan, yakni jika sebuah kondisi terpenuhi, jalankan kode program ini, jika tidak, jalankan kode program yang lain. Menggunakan bahasa C, konsep ini dibuat dari struktur IF dengan aturan penulisan sebagai berikut: if (condition) {   //Kode program yang akan dijalankan jika condition berisi nilai True (1) }   Bagian condition berperan sebagai penentu dari struktur percabangan. Jika condition terpenuhi (menghasilkan nilai TRUE atau 1), blok kode program akan dijalankan. Jika condition tidak terpenuhi (menghasilkan nilai FALSE atau 0),...

Read More

Memahami Relational, Logical, Assignment, dan Conditional pada bahasa C

Halo sobat Redaksiana, bertemu lagi dengan saya Fuadlutfi, seorang penulis artikel amatiran yang masih berkembang, hari ini kita akan membahas tentang Relational, Logical, Assignment, dan Conditional. RELATIONAL, LOGICAL, ASSIGNMENT, DAN CONDITIONAL Tujuan kita hari ini adalah mempelajari dan mengamati penggunaan operator yang digunakan sebagai pembanding antara operand satu dengan operand yang lain yang dapat berubah sebagai variabel atau konstanta. Relational operator adalah operator yang dapat digunakan untuk membandingkan antara dua operand, misalkan lebih besar mana antara a dan b, manakah yang lebih kecil antara c dan 12. dari perbandingan diatas maka akan didapatkan suatu hasil yaitu benar atau salah yang berupa nilai 1 untuk benar dan 0 untuk salah operator ini terdiri dari tanda-tanda khusus : <(lebih besar),>(lebih kecil),==(sama dengan),>=(lebih kecil sama dengan),<=lebih besar sama dengan,!=(tidak sama dengan). Sedangkan untuk mengkoordinasikan antara operator-operator di atas maka dapat digunakan logical operator yang terdiri dari &&. (And), ||(OR), ! (NOT). Assignment operator identik dengan tanda ‘=’, operator ini dapat dipadukan dengan operator aritmatika. Conditional operator adalah operator yang dapat digunakan untuk menentukan secara sederhana di mana hanya digunakan karakter khusus’?’ dan ‘:’. Sebagai contoh, saya akan membuat sebuah perbandingan 2 angka dengan Relational operator : #include <stdio.h> #include <conio.h> main() { Int x,y; printf(“Masukkan nilai x=” ); scanf(“%d\n”,&x); printf(“masukkan nilai y =”); scanf(“%d\n”,&y); printf(“%d > %d, bernilai %d”,x,y,x>y); printf(“%d < %d, bernilai %d”,x,y,x<y); getch(); } Untuk mendapatkan kombinasi dua atau beberapa...

Read More

Bahasan santuy tentang Expression & Statement dalam Bahasa C

Hai Sobat redaksiana, Kita pertama kali bertemu hari ini bersama saya Muhammad Khoirul Fuad Al Lutfy dari Jurusan D3 Elektronika B. Bahasan saya kali ini adalah tentang EXPRESSIONdan STATEMENT dalam Bahasa C. Pengertian EXPRESSION (Operand dan Operator) Dalam bahasa pemograman, terdapat istilah operand dan operator. Operand adalah nilai asal yang digunakan didalam proses operasi, sedangkan operator adalah instruksi yang diberikan untuk mendapatkan hasil dari proses tersebut. Contohnya, operasi: 5+2. Angka 5 dan 2 adalah operand, sedangkan tanda tambah (karakter +) adalah operator. Beberapa operator bisa mengubah nilai dari operandnya sendiri, walaupun kebanyakan hanya sebagai penghubung antar operand. Operator di dalam...

Read More

Pin It on Pinterest