Assalamu’alaikum teman – teman.

Kali ini saya kembali lagi untuk berbagi ilmu tentang PHP, dan yang menjadi topik kali ini adalah penggunaan Date pada PHP.

Penulisan tanggal pada PHP dapat diawali dengan echo date(“format karakter”).

Dibawah ini adalah berbagai macam format serta maknanya pada penulisan date pada PHP.

KarakterMaknaContoh
dhari dalam bulan dengan nol terkemuka03 atau 17
jhari dalam bulan tanpa awalan nol3 atau 17
Dhari dalam seminggu sebagai singkatan tiga hurufMon
lhari penuh dalam semingguSenin
mbulan sebagai angka dengan angka nol di depan09 atau 12
nbulan sebagai angka tanpa awalan nol9 atau 12
Mbulan sebagai singkatan tiga hurufSep
Fbulan penuhSeptember
ytahun dua digit18
Ysetahun penuh2018

Ada banyak karakter khusus lainnya untuk menentukan output untuk fungsi date(). Sebaiknya lihat tabel karakter format dalam fungsi date() untuk informasi lebih lanjut tentang special case.

Kita juga dapat menggunakan fungsi date() untuk menampilkan waktu. Berikut adalah beberapa karakter format waktu yang paling sering digunakan:

karakterMaknaContoh
gjam dalam format 12 jam tanpa awalan nol1 atau 12
hjam dalam format 12 jam dengan nol di depan01 atau 12
Gjam dalam format 24 jam tanpa awalan nol1 atau 13
Hjam dalam format 24 jam dengan nol di depan01 atau 13
aam/pm dalam huruf kecilam
Aam/pm dalam huruf besarAM
imenit dengan nol di depan09 atau 15
sdetik dengan nol di depan05 atau 30

Berikut ini adalah contoh program dan outputnya

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Jika ingin dikembangkan lagi, contohnya memasukkan tanggal lahir. Programnya sebagai berikut,

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Outputnya akan seperti ini,

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Disini juga saya akan berbagi ilmu tentang bagaimana membuat kalkulator sederhana.

Mari kita coba program berikut ini,

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Setelah kita ketik program diatas, kita menuju browser untuk mendapatkan outputnya. Dan hasilnya akan seperti ini,

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Sekian dari saya, apabila ada kekurangan, saya mohon maaf.

Wassalamu’alaikum