Select Page

Author: Mikho Rahayoni

Membuat website eCommerce dengan sistem pembayaran Xendit

Photo by Afif Kusuma on Unsplash Wabah COVID-19 dan diberlakukannya langkah social distancing untuk mengurangi penyebarannya telah membawa dampak yang cukup besar pada bisnis di Asia Tenggara, termasuk di Indonesia. Diantara sektor yang paling terdampak adalah sektor ritel yang tak dapat beroperasi akibat langkah pembatasan sosial berskala besar yang diambil oleh pemerintah Indonesia. Di artikel ini, kami akan menunjukkan cara membuat toko online dengan plugin eCommerce dan mengintegrasikannya dengan Xendit untuk menerima pembayaran dari pelanggan Anda. Jika Anda memiliki toko online di Instagram dan ingin menerima pembayaran dengan mudah, cari tahu selengkapnya di artikel ini. Xendit, platform pembayaran untuk bisnis Anda Xendit adalah payment gateway terdepan di Indonesia dan Asia Tenggara. Kami membantu bisnis menerima pembayaran dengan mudah dan aman bagi pelanggan. Integrasikan bisnis Anda dengan Xendit dan terima berbagai metode pembayaran seperti e-Wallets, virtual account (transfer bank), kartu debit/kredit, cicilan tanpa kartu dan banyak lagi. Kami memproses jutaan transaksi setiap bulannya, membantu beragam bisnis mulai dari eCommerce, marketplace, gaming, asuransi, travel dan lain-lain. Lihat perusahaan luar biasa yang kami layani di sini! 3 langkah mudah membuat website eCommerce: Langkah #1: Tentukan platform eCommerceLangkah #2: Mulai terima pembayaran onlineLangkah #3: Pilih jasa pengiriman untuk bisnis Anda Langkah #1: Tentukan platform eCommerce Anda bisa menggunakan platform eCommerce untuk membuat toko online Anda. Dalam memilih platform eCommerce, ada beberapa hal yang harus Anda pertimbangkan: SkalabilitasSetiap pemilik usaha pasti berharap bisnisnya akan berkembang. Anda mungkin...

Read More

Aplikasi ETHOL untuk menjadikan Pembelajaran Jarak Jauh secara efisien bagi Indonesia di kala Pandemi

Aplikasi Pembelajaran online ETHOL (Enterprise Technology Hybrid Online Learning) – November 02, 2020  Perkuliahan dengan sistem daring (online) yang diterapkan oleh Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) selama masa tanggap darurat Corona Virus Disease (Covid-19) yakni sejak 17 Maret berjalan cukup efektif. Antara dosen dan mahasiswa saling terkoneksi melalui aplikasi besutan PENS sendiri yaitu ETHOL. Aplikasi ETHOL ini dapat di akses dari hp maupun laptop dan kompatibel dengan web browser manapun.Utuk Tampilanya sangat mudah di pahami dan User frendly. Aplikasi ETHOL memliki Banyak fitur yang disediakan. Terdapat absensi video melalui BIgbluebutton yang tersedia dan dapat mengumpulkan tugas dengan cepat. Selain itu tersedia fitur materi yang dapat di download mahasiswa untuk pembelajaran dan mempunyai sistem pelajaran yang diambil semester ini otomatis terhubung serta memiliki informasi pengumuman dan peserta yang sedang mengikuti pelajaran. Apa itu BBB (Big Blue Button) BigBlueButton adalah sistem konferensi web perangkat lunak gratis untuk server GNU / Linux . Selain berbagai layanan konferensi web, ia memiliki integrasi untuk banyak pembelajaran utama dan sistem manajemen konten. BigBlueButton adalah anggota afiliasi dari Open Source Initiative . BigBlueButton menerapkan fitur konferensi web inti yang Anda harapkan dalam sistem komersial, di bawah lisensi sumber terbuka. Fitur inti ini mencakup berbagi audio / video, presentasi dengan kemampuan papan tulis yang diperluas – seperti penunjuk, zooming dan menggambar – obrolan publik dan pribadi, ruang breakout, berbagi layar, VoIP terintegrasi menggunakan FreeSWITCH , dan dukungan untuk presentasi dokumen PDF dan Microsoft Office dokumen. BigBlueButton adalah klien HTML5 murni. Ini menggunakan dukungan browser untuk...

Read More

Pin It on Pinterest