Select Page

Author: Yuli Maulida Rofiah

Membuat Ilusi Dengan Light Painting

Pernahkah kalian bermain cahaya ? Atau kalian suka bermain cahaya dan membuat ilusi ? Ilusi punya sayap .. Ilusi memegang api.. dan ilusi-ilusi lainnya. Dengan light painting kalian bisa membuat ilusi dan melukis cahaya. Seperti apa light painting itu ? Dan bagaimana ? Berikut definisinya Definisi Light Painting dan Sejarahnya Light Painting “LIGHT PAINTING” adalah suatu teknik dalam photography yang menjadikan cahaya atau sumber cahaya yang mana cahaya tersebut di jadikan sebagai objek photo baru atau cahaya tersebut di gunakan untuk membuat sebuah bentuk atau objek baru. Teknik “LIGHT PAINTING”, dilakukan dengan exposure malam, atau suasana yang cukup gelap dengan menggerakkan sumber cahaya seperti senter. Teknik photo ini pertama kali dilakukan oleh seorang bernama Man Ray pada tahun 1935 seorang photographer yang berasal dari Amerika dan lama tinggal di Paris, dia adalah seorang wartawan yang memakai teknik “LIGHT PAINTING” pertama kali, dia memamerkan hasil karya LIGHT PAINTING nya pada sebuah seri yang berjudul “space writing”. Selain itu,Pablo Picasso seorang yang terkenal dengan lukisannya pun pernah menggunakan teknik LIGHT PAINTING ini.  Hal-hal yang perlu dipersiapkan dalam membuat foto Light Painting : Cukup mudah untuk membuat foto light painting , yaitu persiapkan : Kamera (Boleh kamera Hp) Jika menggunakan kamera smartphone , harus ada mode manual nya. Agar bisa mengedit shutter speed , ISO , white balance, auto focus dan lainnya. camera smartphone Jika menggunakan kamera , gunakan kamera dengan kontrol...

Read More

Seputar Butterfly Lighting

Definisi Pernahkah kalian mendengar kata butterfly dalam bahasa inggris ? tentunya kalian tidak asing dengan kata tersebut. Nah , Apakah butterfly itu ? butterfly dalam bahasa indonesia berarti kupu-kupu. Sedangkan lighting berarti pencahayaan. Butterfly lighting (pencahayaan kupu-kupu) yang di maksudkan adalah bukan alatnya berbentuk kupu-kupu, bukan pula foto dengan kupu-kupu , yang dimaksud dengan butterfly lighting adalah potret pola pencahayaan di mana lampu utama ditempatkan di atas dan langsung berada di tengah wajah subjek. Ini menciptakan bayangan di bawah hidung yang menyerupai kupu-kupu. Butterfly Lighting juga merupakan salah satu  pengaturan pencahayaan dasar yang biasa digunakan dalam fotografi potret studio. Sebutannya juga beragam , ada yang menyebut dengan Clamshell Lighting (pencahayaan kulit kerang) , Glamour Lighting (pencahayaan glamor/mempesona) , Beauty Lighting (pencahayaan cantik), dan Paramount Lighting (pencahayaan penting). Itu semua sebutan untuk butterfly lighting. Jadi pencahayaan kupu-kupu ini bisa menghasilkan sebuah foto yang bagus/cantik , glamor dan berkesan dramatis. Ilustrasi Teknik Pencahayaan kupu-kupu Lampu ditempatkan di atas subjek supaya mnghasilkan bayangan pada sisi bawah hidung subjek dan bayangan membentuk menyerupai kupu-kupu. Sedangkan kamera berada di depan subjek. Contoh : Nah pada contoh foto di atas merupakan contoh foto butterfly lighting. Yaitu terdapat sebuah bayangan dibawah hidung. Kegunaan Butterfly Lighting? Pencahayaan kupu-kupu dianggap sebagai pengaturan pencahayaan ‘mode’ atau ‘glamor’.Sering kali ini adalah tampilan yang bagus untuk anak perempuan usia sekolah menengah dan perguruan tinggi.sangat cocok untuk wanita dengan wajah yang sempit dan tulang pipi yang...

Read More

Pin It on Pinterest