Select Page

Author: Naurah Salsabillah P.M

Hal – hal yang harus diperhatikan dalam pembuatan Instagram Feed

Instagram Feed adalah fitur pertama yang sudah ada pada instagram. Fitur ini memiliki kelebihan tidak akan hilan selama apapun setelah mempostnya kecuali memang kalian sudah menghapusnya, apabila kalau hanya ingin disembunyikan kalian bisa pilih dan klik Arsip pada tombol kanan atas post feed kalian. Instagram feed juga sangat cocok untuk branding diri, para content creator harus bisa membuat identitasnya sendiri dan harus pintar menyusun strategi feed instagram mereka karena keseluruhan dari feed adalah visualisasi pertama suatu konten atau brand yang disajikan di mata audiens. Karena itu, instagram feeds juga sebisa mungkin harus dibuat berdasarkan strategi yang lebih kompleks daripada Instagram Stories. Di minggu ke-4 kerja praktik saya, Instagram feed adalah tugas saya selanjutnya. Disini kembali lagi karena saya intenrship di sebuah perusahaan dengan jasa sosial media semua kebutuhannya harus disesuaikan dengan request client juga tentunya. Kali ini saya ditugaskan untuk membuat sebuah konten dari Bio Spray sebuah toko yang menjual obat spray yang memiliki begitu banyak manfaat. Sebelum membuat konten dari Instagram Feednya tentu saya di briefing terlebih dahulu seperti biasa, mengenai tema, mood warna dan juga kegunaan dari produk ini saya harus melihat postingan sebelumnya pada Instagramnya dan juga membaca berbagai macam kegunaannya pada PPT yang sudah di sediakan. Untuk menyusun Instagram Feed ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, Tetap sesuai pada tujuan awal. Meskipun pembuatannya memakai kreativitas dan tidak ada yang salah dengan itu, tetapi kita juga...

Read More

Hal penting yang harus di perhatikan dalam pembuatan Ikon Highlight Instagram Story di Alpaka

Highlight Instagram Story adalah sebuah media pendukung lain yang disediakan oleh instagram. Highlight ini dapat menampung dan juga menampilkan kembali unggahan kita yang ada di arsip cerita setelah 24 jam yang lalu di dalam timeline instagram kita. Caranya adalah dengan cara klik “New” pada lingkaran paling kiri dan plih story yang akan dibuat, kita juga bisa menambahkan nama dan cover pada Highlight Instagram Story. Lalu untuk minggu ke-3 ini saya ditugaskan untuk membuat ikon cover Highlight Instagram story client tempat saya melaksanakan KP. Disini saya ditugaskan untuk mencari dan membuat ikon cover sesuai dengan yang client inginkan. Ada beberapa hal penting juga yang harus saya perhatikan sebelum mulai membuat icon cover Highlight Instagram Story yaitu : Memadukan tema dari instagram client seperti, apabila feed atau postingan dari client bernuansa hijau dan putih maka sebisa mungkin warna dan komponen dari Highlight Instagram Story juga senada dengan ituMemastikan judul apa saja yang hendak dibuatkan cover Highlight Instagram Story seperti contohnya apabila Highlight Instagram Story berjudul “Info” maka ikon cover untuk Highlight Instagram Story tersebut adalah yang bergambar huruf I atau yang berkaitan dengan judul di atasIcon cover Highlight Instagram Story dibuat tidak terlalu besar dan kecil serta penempatannya sebisa mungkin harus ditengah. Agar setiap orang yang nantinya berkunjung di profil instagram kita tetap dapat melihat ikon cover Highlight Instagram Story dengan jelas Setelah memperhatikan hal-hal diatas kita bisa mulai mencoba membuat...

Read More

Proses pembuatan desain produk yaitu kemasan di Alpaka Studio

Kotler dan Armstrong (2008), desain produk adalah konsep yang lebih besar dari sekedar gaya. Gaya bisa menarik perhatian atau membosankan dan juga gaya hanya mendeskripsikan penampilan produk. Gaya yang sensasional selain bisa menarik perhatian juga bisa menghasilkan estetika yang indah, tetapi gaya tersebut belum tentu bisa membuat kinerja produk menjadi lebih baik. Sedangkan desain produksi bukan hanya sekedar penampilan luar, desain produk adalah jantungnya sebuah produk. Yaps untuk minggu ke-2 dalam Kerja Praktik saya adalah memulai membuat desain produk untuk kemasan sebuah makanan. Disamping masih sedikit melanjutkan projek pembuatan filter yang masuk tahap revisi ke atasan dan juga client tugas saya selanjutnya adalah membuat desain produk kemasan makanan yaitu Tahu Pong Super 99. Membuat Desain Produk adalah kali pertama bagi saya, disana saya juga sedikit dijelaskan bagaimana desain produk yang baik dan benar oleh Pak Bani selaku pemilik Alpaka tempat saya Kerja Praktik yaitu, Desain harus disesuaikan dengan produk yang akan dibuat mulai dari pemilihan font tulisan, warna, dan lay outInformasi produk harus disampaikan dengan jelas seperti nama produk, kandungan, tanggal kedaluwarsa, dan No. BPOMBuat desain produk dengan menarik tapi juga mudah dimengerti oleh konsumen Setelah mencoba memahami penjelasan diatas saya mulai melakukan observasi pada kemasan sebelumnya dan juga mencari berbagai sumber referensi dari muali Youtube dan juga pinterest, saya juga dibantu oleh Pak Bani dalam mencari referensi produk. Hal pertama yang saya lakukan adalah mencari video tutorial bagaiamana...

Read More

Proses Pengenalan Pembuatan 5 Filter Instagram di Alpaka Studio

Alpaka Social Media merupakan sebuah startup yang bergerak dalam manajemen social media seperti sebuah media untuk mewadai bisnis online kalian agar lebih tertata seperti membuat konten feed instagram, instastory, foto produk dan masih banyak lagi. Di dalam kerja praktik ini saya diberikan jobdesk untuk membuat IG Filter sesuai kebutuhan klien perusahaan. Sebelumnya saya ingin memberikan pengertian singkat mengenai proses pembuatan filter instagram ini. Filter instagram bisa dibuat oleh siapapun dengan menggunakan aplikasi yang bernama Spark AR. Spark AR merupakan aplikasi yang memberikan pengalaman AR. Menurut siaran pers Instagram, Rabu, 14 Agustus 2019, para kreator Spark AR terdiri dari berbagai latar belakang jenis pekerjaan, mulai dari sekadar memiliki hobi desain hingga animator dan desainer grafis profesional. Spark AR ini juga terhubung pada facebook jadi bagi siapa saja yang ingin menerbitkan efeknya di Instagram, maka akun instagramnya harus sudah terhubung dengan facebook pula. Lalu hal pertama yang saya lakukan di minggu pertama adalah briefing mengenai proyek pembuatan Filter Instagram yang akan saya kerjakan pada satu minggu kedepan. Saya di briefing langsung oleh Pak Bani selaku CEO dari Alpaka Social Media, disini saya dijelasakn mengenai detail apa saja yang harus saya buat meliputi aset, efek warna, dan juga pertanyaan. Dalam proses pembuatan Filter Instagram ini saya belajar secara otodidak, dan berkat adanya proyek ini saya seperti mendapat ilmu baru, yang biasanya saya hanya membuat sebuah filter secara random tanpa ada ketentuan khusus...

Read More

How To Make a Simple Invitations in Adobe Illustrator -English Podcast 3- Naurah Salsabillah P.M

http://redaksi.pens.ac.id/wp-content/uploads/2019/03/Sequence-01_1-1.mp4 How To Make a Simple Invitations in Adobe Illustrator Hello guys, I am Naurah, in this video I will give a short tutorial on making invitations or simple wallpapers in an application called Adobe Illustrator. For the first step, open the Adobe application on the desktop by double-clicking. Because this time I have opened the file, so it can be directly used. Press the file then new on the menu located in the top left corner, then choose which paper size to make. For this time I wear A4 size. After you have chosen the size, you can immediately make it. Add a layer, then block all parts with the shape tool according to the color you want. Give a circle on several sides. Add the words “HAPPY BIRTHDAY” Then the date, place and time of the event Date: June 17, 2017 Place: beloved house Time: 7:00 a.m. Invitation is ready to be shared. It’s easy, isn’t...

Read More

Pin It on Pinterest