Kenalan dengan Teknik Pencahayaan Butterfly Lighting
Mungkin sudah biasa kita temui orang-orang membuat efek gambar kupu-kupu pada wajah menggunakan make up atau beauty panting. Hal ini merupakan cara manual dalam menciptakan gambar kupu-kupu pada wajah, dan memerlukan keahlian khusus dalam menggambarnya. Sementara itu, dalam dunia fotografi ada sebuah teknik pencahayaan yang dapat menghasilkan bayangan menyerupai sayap kupu-kupu. Teknik ini disebut dengan Butterfly Lighting atau nama lainnya Paramount Lighting. Butterfly Lighting adalah pola pencahayaan untuk mendapatkan bayangan seperti bentuk kupu-kupu di bawah hidung dengan menempatkan sumber cahaya utama di atas atau lebih tinggi dari model dan agak ke samping kiri atau kanan. Pada dasarnya Fotografer memotret...
Read More
Recent Comments