Ketemu lagi dengan saya Ella, arek Gresik yang lagi belajar Pemrograman. Minggu lalu kita sudah belajar tentang penghapusan data menggunakan SQL DELETE. Nah, kali ini kita akan belajar tentang pengubahan atau edit data menggunakan SQL UPDATE.
Pada dasarnya, SQL UPDATE hampir sama dengan SQL DELETE. Namun bedanya, pada SQL UPDATE ini kita membutuhkan form untuk merubah data, sehingga nanti akan ada tambahan coding.
Berikut coding untuk menampilkan aksi ‘Edit’ pada tabel
Pada browser hasilnya akan seperti ini
Nah, untuk coding form update-nya seperti ini
Nah, disini saya ingin merubah data no.10, ketika saya klik ‘EDIT’ maka kita akan dibawa masuk ke form update seperti ini
Lalu saya ubah datanya seperti ini
Setelah klik button ‘Update’, maka akan terlihat tampilan tabel yang terbaru, yaitu tabel yang sudah saya revisi tadi. Berikut hasilnya
SELESAI
Sekian dulu pembahasan tentang Pengubahan data pada Database. Semoga sedikit ilmu tadi dapat bermanfaat. Jika ada kesalahan dalam penulisan mohon dimaafkan 🙂
Akhiru kalam
Wassalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh
Recent Comments