STATEMENT PERULANGAN (LOOPING)

I. Tujuan

Mempelajari proses perulangan, menggunakan beberapa control statement seperti for, while, dan do-while

 

II. Teori

Control statement adalah statement yang digunakan untuk mengarahkan jalannya program, sehingga urutan pengerjaan program dapat melompat melompat atau berulang. Ada beberapa statement yang termasuk control statement yaitu statements if-else, else-if, goto(), switch(), break, continue, for(), while() dan do-while. Statement for() digunakan untuk membuat perulangan yang dikontrol oleh nilai-nilai tertentu yaitu initial (nilai awal), condition (kondisi), increment decrement (penambahan / penurunan). Perulangan dengan statement for(), tidak memeriksa kondisi terlebih dahulu, sehingga statement didalam for() langsung dikerjakan dulu, kemudian baru memeriksa kondisi. Statement while() juga digunakan untuk membuat perulangan, perbedaannya adalah statement while() memeriksa kondisi terlebih dahulu, bila kondisi memenuhi (benar), maka perulangan dilaksanakan. Statement do-while adalah juga digunakan untuk membuat perulangan seperti halnya dua statement diatas, cara kerja dari perulangan do-while adalah langsung mengerjakan badan loop, kemudian kondisi diperiksa bila kondisi memenuhi perulangan dilanjutkan, bila tidak perulangan selesai. Dari semua perulangan dapat dibuat perulangan bersarang dan tak hingga.

 

III. Program Percobaan

Triangular adalah suatu susunan benda (bola) yang disusun sedemikian ruma sehingga menyerupai segitiga, dengan mengetahui jumlah bola yang baling bawah, maka dapat dihitung jumlah seluruh bola yang menyusun triangular tersebut.

contoh :

/* Nama File : LOOP1.c */

 

void main()

{

int n, jumlah;

jumlah=0;

for(n=1; n<=200; n=n+1)

jumlah = jumlah + 1

n++

printf(“Jumlah 200 triangular adalah %d\n”, jumlah);

getch();

}

 

IV. Penugasan

5.5.1

Membuat program untuk mencetak matrix

1 0 0 0 0

0 1 0 0 0

0 0 1 0 0

0 0 0 1 0

0 0 0 0 1

 

pemograman :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

 

5.5.2

Membuat program untuk menampilkan tabel perkalian

pemograman :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

 

5.5.3

Membuat program untuk membalikkan tampilan angka yang dimasukkan secara manual

contoh tampilan

masukkan bilangan bulat : 1234

hasil setelah dibalik : 4321

pemograman :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

 

5.5.4

Membuat tabel konversi suhu dari celcius ke fahrenheit, reamur, dan kelvin

pemograman :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

 

5.5.5

Membuat program untuk menghitung nilai rata-rata dari beberapa nilai yang dimasukkan melalui keyboard.

contoh tampilan :

Masukkan banyaknya data nilai = 5

Masukkan data nilai ke-1 = 70

Masukkan data nilai ke-2 = 80

Masukkan data nilai ke-3 = 60

Masukkan data nilai ke-4 = 90

Masukkan data nilai ke-5 = 50

 

Jumlah seluruh nilai adalah = 350

 

Niali rata-rata nya adalah = 70

 

pemograman :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

 

5.5.6

Membuat program untuk menghitung jumlah angka pada suatu bilangan

contoh tampilan :

Masukkan bilangan bulat positif = 3255

Jumlah angka dalam bilangan 3255 adalah 3+2+5+5 = 15

coba lagi? (y/n) y

Masukkan bilangan bulat positif = 4567

Jumlah angka dalam bilangan 4567 adalah 4+5+6+7 = 22

coba lagi? (y/n) y

 

pemograman :

#include <stdio.h>
#include<conio.h>
#include <math.h>
main()
{ int x[5];
char g;
printf(“Program penghitung jumlah angka pada suatu bilangan”);
start:
x[3]=x[4]=0;
printf(“\n\nMasukan bilangan bulat = “);
scanf(“%d”,&x[0]);
printf(“\njumlah angka dalam bilangan %d adalah “,x[0]);
while(x[0]!=0)
{x[2]=x[0]%10;
x[3]=x[3]*10+x[2];
}
while(x[3]!=0)
{
x[2]=x[3]%10;
printf(“%d”,x[2]);
x[4]=x[4]+x[2];
x[3]=x[3]/10;
if(x[3]!=0){printf(“+”);}
}
printf(” = %d”,x[4]);

printf(“\nCoba lagi (y/n)? “);getchar();
scanf(“%c”,&g);
if(g==’y’||g==’Y’)
{goto start;}
getch();
}

5.5.8

Membuat program untuk menghitung nilai minimal, maksimal, dan rata-rata

pemograman :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest