Break, Continue, and exit
Sesuai dengan judul kita, hari ini kita akan membahas tentang break, continue, dan exit. Pada dasarnya selain fungsi atau perintah tersebut masih ada lagi bentuk perintah yang hampir serupa namun memiliki karakteristik yang berbeda antara satu dengan yang lainnya. Seperti biasa kita akan belajar dari setiap soal/ permasalahan yang kita hadapi. Soal 1. Dengan menggunakan pernyataan break, buatlah program yang dapatmenampilkan semua tampilan karakter yang diketikkan dan program berakhir ketika ditekan tombol Enter. Jawab Dari masalah diatas, kita dapat membuatkan program sebagai berikut : Jika kita mencoba untuk menjalankan program diatas, maka kita akan memperoleh hasil sebagai berikut : Dari program diatas, nampak hany sederhana saja. Namun ayo kita membedah program diatas : Seperti biasa, mula mula pada main program, kita akan mendeklarasikan variabel variabel yang akan kita gunakan. Pada program ini, kita akan menggunakan dua variabel saja yang kita deklarasikan sebagai sebuah variabel dengan tipe character atau char dan untuk variabel yang lain akan kita deklarasikan sebagai sebuah integer.Pada baris yang ke-7 kita akan mulai untuk memberikan instruksi bagi client untuk memasukkan karakter atau kalimat .Pada syarat kondisi untuk perulangan while diatas, kita memberikan batasan agar karakter yang dimasukan adalah semua karakter yang terdefenisikan oleh kode ASCII diluar itu maka perulangan tersebut tidak akan merespon apapun sehingga untuk karakter yangdiperkenankan berada pada kode ASCII 0 sampai 127.Didalah perulangan, kita memberikan variabel idengan iterasi yang kan meningkat sebanyak 1...
Read More
Recent Comments