Tutorial Memahami Eksposure pada Kamera
Assalamu’alaikum Wr. Wb. Sebelumnya pada kesempatan kali ini, saya akan membahas tentang bagaimana cara memahami Eksposur pada kamera. Mengapa demikian, banyak hal menarik yang bisa diabadikan dengan kamera digital, namun masih sedikit orang memahami konsep dari eksposur itu sendiri. Dengan kamera DSLR yang bagus, Kamu memang bisa membuat foto yang tampilannya sudah lumayan. Tapi setelah paham eksposur, foto yang kamu hasilkan akan terlihat jauh melampaui jepretan standar. Lalu langkah apa saja sih yang bisa kita lakukan, mari kita mulai!!! Kita harus Mengerti apa sih sebenernya yang dimaksud dengan “eksposur foto” dan gimana eksposur mempengaruhi foto. Eksposure itu istilah yang mengacu ke dua segi fotografi, yaitu pada cara mengontrol gelap dan terang pada foto. Eksposur itu nggak ngatur sendiri lo, tapi masih dikontrol oleh light meter Light meter nanti akan menentukan eksposur yang tepat dan mengeset f-stop atau angka diafragma, serta kecepatan rana atau biasa disebut shutter speed. F-stop itu merupakan angka dengan huruf “f” yang menunjukkan panjang fokal (focal length). Dengan cara membagi panjang fokal dengan diafragma (aperture) juga mempengaruhi f-stop. Semisal F-stop f/2.8 yang artinya 1/2,8 sama f/16, yang akan menjadi 1/16. Kalau itu tadi diibaratkan seiris pizza, Kamu pasti akan dapet lebih banyak pizza dengan 1/2,8 daripada 1/16. Kita itu harus bisa nentukan f-stop dan kecepatan rana yang benar pada setiap jepretan untuk dapetin foto dengan tingkat paparan cahaya yang cukup. Atau bisa dibilang: “foto sing tingkat padang lan petenge pas”;...
Read More
Recent Comments