Relational, Logical, Assignment, Conditional pada bahasa C
Assalamualaikum. Saya Dendy Meireza dari D3 Elka A akan menjelaskan apa itu Relational Operator, Logical, Assignment, dan Conditional pada bahasa C. Relational Operator adalah operator yang dapat digunakan untuk membandingkan antara dua operand. Misalkan lebih besar mana antara a dan b. Manakah yang lebih kecil antara 10 dan 12. Dari perbandingan diatas maka didapatkan suatu hasil yaitu benar atau salah (true/false) yang berupa nilai 1 untuk benar dan nilai 0 untuk salah. Operator ini terdiri dari tanda-tanda khusus yaitu: < (lebih kecil) > (lebih besar) == (sama dengan) <= (lebih kecil atau sama dengan) >= (lebih besar atau sama dengan) != (tidak sama dengan) Untuk mengkombinasikan antara operator-operator diatas maka dapat digunakan : • Logical Operator Terdiri dari && (and/dan), || (or/atau), dan ! (not/tidak) • Assignment Operator Identik dengan tanda = (sama dengan). Operator ini dapat dipadukan dengan operator aritmatika sehingga menjadi +=, -=, *=, /=, dan %=. • Conditional operator Operator yang digunakan untuk pengambilan keputusan secara sederhana dimana hanya digunakan karakter khusus ? dan :. Setelah penjelasan di atas, saya akan mengaplikasikannya pada codebloks. Tugas 3.5.1 Menentukan hasil (0 atau 1) dari operator relasional A. (a>b) && (c<d) || (a==b); B. (a==b) || (c==d) && (a<b); C. (a<=c) && (b>=d) || (a==d); D. (a>=d) || (b<=c) && (c==d); E. (a!=b) || (c>d) || (a!=d); Codenya seperti dibawah ini #include main() { int a, b, c,...
Read More
Recent Comments