Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Haii sobat hidup !! Salam hidup !!

Oke sobat hidup, pada kesempatan kali ini, kita akan membahas materi selanjutnya setelah materi MENGEMBANGKAN FUNGSI-FUNGSI SENDIRI. Uwaww materi apakah ituuu??

Yakk benar sekali, kita akan membahas materi tentang VARIABEL ARRAY. Tapi tunggu duluu.. seperti biasa, sebelum masuk ke dalam pembahasan teori, ada tujuan yang ingin kita capai dalam belajar mengenai materi ini, sobat hidup. Apasih tujuannya?

TUJUAN dari percobaan kali ini ialah mempelajari penggunaan variabel array satu dimensi, dua dimensi, berdimensi banyak, array tak berukuran dan parameter array.

Nah setelah mengetahui tujuan dari percobaan kali ini, baru deh kita masuk ke dalam pembahasan teori VARIABEL ARRAY.

Suatu array adalah kumpulan dari beberapa nilai yang mempunyai tipe yang sama, misalkan integer semua, float semua dan sebagainya. Untuk membedakan antara nilai satu dengann lainnya digunakan suatu subscript yang sering disebut index. Suatu variable array dapat digunakan untuk menyimpan beberpa nilai dengann tipe yang sama.

Tipe data array adalah tipe data yang terdiri dari kumpulan tipe data lain. Dalam bahasa Indonesia, array dikenal juga dengan istilah Larik. Dengan array, proses penyimpanan data ke dalam variabel menjadi lebih efisien dan mudah, terutama jika kita memiliki data dalam jumlah banyak.

Nahh sobat hidup, berakhir sudah pembahasan teori dari VARIABEL ARRAY itu, sekarang agar lebih jelas dan lebih paham, kita langsung saja melakukan percobaannya. Let’s go…

  1. Membuat program untuk mengurutkan data dengan urutan turun yang dimasukkan melalui keyboard.

#include <stdio.h>
#include <math.h>
main()
{int data,a,z,b;

printf(“Masukan jumlah data = “);
scanf(“%d”,&data);
int nilai[data];
for(a=0;a<data;a++){
printf(“data ke %d = “,a+1);
scanf(“%d”,&nilai[a]);
}
for(a=0;a<data;a++){
for(b=a+1;b<data;b++){
if(nilai[a]<nilai[b]){
z=nilai[b];
nilai[b]=nilai[a];
nilai[a]=z;
}}}
printf(“Data urutannya dari terbesar adalah “);
for(a=0;a<data;a++){
printf(“%d”,nilai[a]);
if(a<data-1){printf(“,”);}
}

getch();

}

Setelah sobat hidup mengetik program seperti program di atas, klik Build and Run, maka akan muncul tampilan seperti gambar di bawah:

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Nah setelah keluar tampilan tersebut, masukkan jumlah data yang sobat hidup inginkan (disini saya misalkan 10 data) lalu klik enter. Maka akan muncul tampilan seperti gambar di bawah:

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

2. Membuat program untuk mengimplementasikan algoritma bilangan prima.

#include <stdio.h>
#include <math.h>

int main()
{int n,i,a;
printf(“Menampilkan bilangan prima dari 1 sampai n .Masukan nilai n = “);
scanf(“%d”,&n);
int p[n];
for(i=2;i<=n;i++){p[i]=1;}
for(i=2;i<n;i++){if(p[i]){for(a=2;a*i<=n;a++){p[i*a]=0;}}}
for(i=2;i<=n;i++)
{if(p[i]!=0){printf(“%d “,i);}}
getch();

}

Klik Build and Run, maka akan muncul gambar seperti di bawah :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Masukkan nilai maksimal yang diinginkan (disini saya misalkan 20), maka akan muncul tampilan seperti gambar di bawah :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

3. Membuat program untuk menentukan rata rata dari nilai mahasiswa

#include <stdio.h>
#include <math.h>
int main()
{ int jumlah,a;
printf(“Masukan jumlah siswa = “);
scanf(“%d”,&jumlah);
float bhs,mtk,digi,rata[jumlah];
char string[16][16];
printf(“No.\t\tNama Mahasiswa\tBAHASA\tMATEMATIKA\tDIGITAL\n”);
for(a=0;a<jumlah;a++){
printf(“%2d\t\t”,a+1);
scanf(“%s%f%f%f”,&string[a],&bhs,&mtk,&digi);
rata[a]=(bhs+mtk+digi)/3;}
printf(“No\t\tNama Mahasiswa\t\tRata rata\n”);
for(a=0;a<jumlah;a++)
{printf(“%2d\t\t%s\t\t\t%g\n”,a+1,string[a],rata[a]);}

getch();
}

Klik Build and Run

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Masukkan jumlah siswa dan nilai yang sobat hidup ingin cari rata rata nilainya (disini saya misalkan 3 mahasiswa)

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Setelah itu klik ENTER, maka akan muncul tampilan seperti gambar dibawah :

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Wahaiii sobat hidup, selesai sudah pembahasan kita mengenai STATEMENT PERULANGAN (LOOPING) ini, kiranya pembahasan kali ini cukup sampai disini dulu sobat hidup. Sampai ketemu lagi di pembahasan selanjutnya… baaaaayyyy..

SALAM HIDUP!!!

Wassalamu’alaikum Wr.Wb