Haloo.. Kali ini saya ingin memeberikan penjelasan secara singkat tentang fungsi dalam pemrogramann…..

 

Fungsi adalah suatu bagian dari program yang dirancang untuk melaksanakan tugas tertentu. Fungsi memungkinkan kita untuk menghemat penulisan yang mana sering ditulis berulang-ulang, namun bisa dibungkus ke dalam sebuah fungsi dan kita tinggal memanggilnya saja. Fungsi membuat program lebih terstruktur dan lebih efisien sehingga program tersebut mudah dipahami dan mudah dikembangkan.

Pada kesempatan kali ini, saya ingin memberikan sebuah contoh fungsi

Ini dia..

#include <stdio.h>

int fungsikeliling(int panjang, int lebar) //Mendeklarasikan Fungsi
{
int keliling; // Isi dari Fungsi
keliling = 2*(panjang+lebar);

return(keliling); // Mengembalikan nilai fungsi
}
int main()
{
int panjang;
int lebar;
int keliling;
printf(“Masukkan nilai panjang=”);
scanf(“%d”,&panjang);
printf(“Masukkan nilai lebar=”);
scanf(“%d”, &lebar);

keliling = fungsikeliling(panjang,lebar); //Memanggil Fungsi
printf(“kelilingnya adalah %d”, keliling); //Menampilkan nilai keliling setelah dipanggil dari fungsi

return 0;
}

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

  • Facebook
  • Twitter
  • Google+
  • Pinterest

Nahhh, itulah fungsii, sudah paham kann?

Cukup sekian dari saya, sampai bertemu di lain kesempatan, Terima Kasih^^