assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh!!
salam sejahtera untuk kita semua!
Hai sobat redaksiana yang saya kasihi cintai rindui kangeni sayangi hormati rindu dan kangeni bertemu lagi dengan saya Noval di kesempatan ini saya akan mengenalkan kalian dengan relational logical assignment dan conditional dengan tujuan untuk mempelajari dan mengamati penggunaan operator yang digunakan sebagai pembanding antara operan satu dengan yang lain berupa konstanta atau variabel
Langsung saja ,relational operator adalah operator yang dapat digunakan untuk membandingkan antara dua operan misalkan lebih besar mana antara a dan b. Mana yang lebih kecil antara c dan 12. dari perbandingan diatas maka akan didapatkan sesuatu hasil yaitu benar atau salah true false yang berupa nilai 1(selain 0) untuk benar dan 0 untuk salah operator ini terdiri dari tanda-tanda khusus yaitu < (lebih kecil) > (lebih besar) =(sama dengan) <= (sama dengan lebih kecil) >=(lebih besar atau sama dengan) != (tidak sama dengan) sedangkan untuk mengkombinasikan antara operator-operator diatas maka dapat digunakan logical operator yang terdiri dari &&(and,dan).//(or/atau). Dan !( Not/tidak) assignment operator identik dengan tanda ‘=’ (sama dengan). operator ini dapat dipadukan dengan operator aritmatika sehingga menjadi : +=, -= , \=, %=. conditional operator adalah operator yang dapat digunakan menentukan( pengambilan keputusan) secara sederhana ( satu baris) statement dimana hanya digunakan karakter khusus ‘?’ dan ‘:’
Langsung saja kita praktekkan
Pertama membuat program untuk menentukan hasil dari operator relasionaldi bawah ini dan masukkan nilai a b c dan d dari keyboard
A. (a > b) && (c < d) || (a == b)
B. (a == b) || (c == d) && (a < b)
C. (a <= c) && (b >= d) || (a == d)
D. (a >= d) || (b <= c) && (c == d)
E. (a != b) || (c > d) || (a != d)
Lakukan seperti gambar berikut:
Bagaimana apa sudah berhasil seperti gambar di atas Villa sudah langsung saja ke berikutnya
Kedua Berapakah nilai variable m, n & hasil dari program di bawah ini? dan jelaskan jalannya program
Bagaimana pasti sudah berhasil keren kan tapi yang paling keren ada yang di nomor 3 yaitu
Ketiga Buatlah program untuk menentukan nilai terbesar dari empat nilai yang diberikan melalui keyboard, seperti contoh Ini
bagaimana teman-teman apa sudah berhasil bagi yang belum tetap semangat ya untuk mencoba dari program yang kita lakukan Saya harap bawa sobat redaksiana berfikir bahwa pemrograman itu keren
Baiklah sobat redaksiana sampai jumpa minggu depan . lahir di Surabaya sekolah di palu sekian dari saya wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Recent Comments