Halo kawan, kembali lagi dengan saya Rasyad, disini saya akan membahas tentang bagaimana cara memasukkan link dalam html ini. Simak saja terus pembahasan ini.
Link ini yaitu berfungsi sebagai penghubung antara dokumen 1 dengan dokumen lainnya. Saat kita meng-klik link pada dokumen 1 kita akan bisa masuk pada dokumen lainnya yang telah disiapkan. Cara memasukkan link ini yaitu dengan menggunakan <a>….</a> yang ditamb deng href= dan href ini akan diisi oleh bisa dengan nama folder beserta formatnya atau bisa juga dengan kode urlnya.
Langsung saja kita mencoba contoh berikut :
Dan hasil dari program diatas adalah sebagai berikut :
Sampai disini dulu pembahasan tentang link dari saya. Apabila ada salah kata mohon dimaafkan, sekian dan terima kasih.
Recent Comments